Luk 12:1 | Sementara itu beribu-ribu orang banyak telah berkerumun, sehingga mereka berdesak-desakan. Lalu Yesus mulai mengajar, pertama-tama kepada murid-murid-Nya, kata-Nya: "Waspadalah terhadap ragi, yaitu kemunafikan orang Farisi. |
Luk 12:2 | Tidak ada sesuatupun yang tertutup yang tidak akan dibuka dan tidak ada sesuatupun yang tersembunyi yang tidak akan diketahui. |
Luk 12:3 | Karena itu apa yang kamu katakan dalam gelap akan kedengaran dalam terang, dan apa yang kamu bisikkan ke telinga di dalam kamar akan diberitakan dari atas atap rumah. |
Luk 12:4 | Aku berkata kepadamu, hai sahabat-sahabat-Ku, janganlah kamu takut terhadap mereka yang dapat membunuh tubuh dan kemudian tidak dapat berbuat apa-apa lagi. |
Luk 12:5 | Aku akan menunjukkan kepada kamu siapakah yang harus kamu takuti. Takutilah Dia, yang setelah membunuh, mempunyai kuasa untuk melemparkan orang ke dalam neraka. Sesungguhnya Aku berkata kepadamu, takutilah Dia! |
Luk 12:6 | Bukankah burung pipit dijual lima ekor dua duit? Sungguhpun demikian tidak seekorpun dari padanya yang dilupakan Allah, |
Luk 12:7 | bahkan rambut kepalamupun terhitung semuanya. Karena itu jangan takut, karena kamu lebih berharga dari pada banyak burung pipit. |
Takutlah hanya kepada Tuhan, yang bisa mempunyai kuasa untuk melemparkan orang ke dalam neraka. Kita harus menaati Tuhan, takut akan Tuhan apabila kita melanggar perintah dan ajaran - ajaran Tuhan. Hendak nya janganlah takut kepada manusia, terutama karena manusia yang jahat berkuasa dan membunuh, percaya lah kepada Tuhan.
Tuhan akan selalu melindungi umat - umat Nya, burung pipit saja tidak dilupakan apalagi manusia bahkan rambut kepala pun sudah terhitung semua karena manusia lebih berharga dari burung pipit. Tuhan akan senantiasa melindungi umat Nya yang takut akan Dia, menaati perintah nya, mengikuti ajaran Nya. Maka senantiasa kita akan dilindungi.
DOA
Ya Tuhan lindungilah Aku
Aku takut akan Engkau
Perintah Mu adalah pusaka ku
Ku tak berani melanggar nya
Hanya Engkaulah harapan ku
Hanya Engkaulah tumpuan ku
Amen
ENGLISH
Luke 12:1 At that time, when thousands of people had gathered together, so much so that they were crowding one another, Jesus began to teach, primarily to His disciples. He said, "Beware of the yeast, which is the hypocrisy of the Pharisees.
Luke 12:2 There is nothing hidden that will not be revealed, and nothing secret that will not be known.
Luke 12:3 Therefore, what you say in the dark will be heard in the light, and what you whisper in someone's ear in a private room will be proclaimed from the housetops.
Luke 12:4 I tell you, my friends, do not be afraid of those who can kill the body but cannot do anything more.
Luke 12:5 I will show you whom you should fear. Fear the one who, after killing, has the power to cast into hell. I tell you, fear Him!
Luke 12:6 Aren't five sparrows sold for two pennies? Yet not one of them is forgotten by God.
Luke 12:7 Even the hairs on your head are all counted. So do not be afraid; you are worth more than many sparrows.
REFLECTION
Fear only the Lord, who has the power to cast people into hell. We should obey the Lord and fear Him when we violate His commandments and teachings. We should not be afraid of humans, especially when evil people have power and can kill. Instead, trust in God.
God will always protect His people. If even sparrows are not forgotten, how much more valuable are we to God as human beings? God will continually shield His people who fear Him, obey His commandments, and follow His teachings. Therefore, we will always be protected.
PRAYER
Oh Lord, protect me,
I fear You,
Your commandments are my heritage,
I dare not break them.
You alone are my hope,
You alone are my refuge.
Amen.
0 Comments