Mat 7:6 | "Jangan kamu memberikan barang yang kudus kepada anjing dan jangan kamu melemparkan mutiaramu kepada babi, supaya jangan diinjak-injaknya dengan kakinya, lalu ia berbalik mengoyak kamu." |
Mat 7:12 | "Segala sesuatu yang kamu kehendaki supaya orang perbuat kepadamu, perbuatlah demikian juga kepada mereka. Itulah isi seluruh hukum Taurat dan kitab para nabi. |
Mat 7:13 | Masuklah melalui pintu yang sesak itu, karena lebarlah pintu dan luaslah jalan yang menuju kepada kebinasaan, dan banyak orang yang masuk melaluinya; |
Mat 7:14 | karena sesaklah pintu dan sempitlah jalan yang menuju kepada kehidupan, dan sedikit orang yang mendapatinya." |
RENUNGAN
Tuhan Yesus mengatakan untuk saling menghormati dan menghargai, dengan mengasihi terhadap sesama manusia karena kita ingin juga dikasihi. Oleh sebab itu perbuatlah sama dengan apa yang diri kita ingin orang lain perbuat kepada kita. Apakah kita dapat melakukan hal itu ? apakah terkadang kita lupa dengan apa yang ingin orang lain perbuat kepada kita, sehingga kita dengan mudah menyakiti ataupun berbuat tidak baik kepada orang, baik secara sengaja maupun tidak sengaja. Untuk itu hendaklah kita mengingat firman Tuhan untuk saling mengasihi satu dengan yang lain.
Tuhan Yesus juga berkata tentang perumpamaan masuk ke dalam Kerajaan Sorga yang kecil dan sesak jalan menuju ke Kerajaan Sorga, tetapi lebih mudah jalan menuju ke kebinasaan karena lebar dan luas pintu nya. Untuk itu kita harus tetap penuh iman dalam menjalani kehidupan ini, jalan yang kita lalui walau kecil sempit dan sulit tetapi itu akan berbuah manis nanti nya, sedangkan jalan ke kebinasaan memang sangat mudah, lebar, dan cepat tapi menuju kebinasaan hendaknya jangan kita lewati jalan seperti itu.
DOA
Ya TUhan YEsus aku ingin melewati jalan yang sempit menuju ke Kerajaan Sorga
Aku percaya bahwa Engkau tahu yang terbaik untuk ku Tuhan
Aku percaya berjalan bersama Mu ke Kerajaan Sorga
Akan membuat hidupku semakin ringan sebab penyertaan Mu Tuhan
Amen
Amen
ENGLISH
Matthew 7:6
"Do not give what is holy to dogs; nor cast your pearls before swine, lest they trample them under their feet, and turn and tear you in pieces."
Matthew 7:12
"Therefore, whatever you want men to do to you, do also to them, for this is the Law and the Prophets."
Matthew 7:13
"Enter by the narrow gate; for wide is the gate and broad is the way that leads to destruction, and there are many who go in by it."
Matthew 7:14
"Because narrow is the gate and difficult is the way which leads to life, and there are few who find it."
Here is the translation of the provided text from Indonesian to English:
REFLECTION
Jesus says to respect and value each other by loving our fellow humans because we also want to be loved. Therefore, do unto others what we would want them to do unto us. Can we do that? Sometimes, do we forget what we want others to do to us, so we easily hurt or do bad things to people, whether intentionally or unintentionally? Therefore, let us remember God's word to love one another.
Jesus also spoke about the parable of entering the Kingdom of Heaven, where the path to the Kingdom of Heaven is narrow and difficult, but the way to destruction is easier because its gate is wide and broad. Hence, we must remain full of faith in living this life; the path we take, though narrow, difficult, and small, will bear sweet fruit later. In contrast, the way to destruction is indeed very easy, wide, and quick, but it leads to ruin. We should not take such a path.
PRAYER
Oh Lord Jesus, I want to walk the narrow path to the Kingdom of Heaven.
I believe that You know what is best for me, Lord.
I believe that walking with You to the Kingdom of Heaven
Will make my life lighter because of Your guidance, Lord.
Amen
0 Comments