Mat 13:24Yesus membentangkan suatu perumpamaan lain lagi kepada mereka, kata-Nya: "Hal Kerajaan Sorga itu seumpama orang yang menaburkan benih yang baik di ladangnya.

Mat 13:25Tetapi pada waktu semua orang tidur, datanglah musuhnya menaburkan benih lalang di antara gandum itu, lalu pergi.

Mat 13:26Ketika gandum itu tumbuh dan mulai berbulir, nampak jugalah lalang itu.

Mat 13:27Maka datanglah hamba-hamba tuan ladang itu kepadanya dan berkata: Tuan, bukankah benih baik, yang tuan taburkan di ladang tuan? Dari manakah lalang itu?

Mat 13:28Jawab tuan itu: Seorang musuh yang melakukannya. Lalu berkatalah hamba-hamba itu kepadanya: Jadi maukah tuan supaya kami pergi mencabut lalang itu?

Mat 13:29Tetapi ia berkata: Jangan, sebab mungkin gandum itu ikut tercabut pada waktu kamu mencabut lalang itu.

Mat 13:30Biarkanlah keduanya tumbuh bersama sampai waktu menuai. Pada waktu itu aku akan berkata kepada para penuai: Kumpulkanlah dahulu lalang itu dan ikatlah berberkas-berkas untuk dibakar; kemudian kumpulkanlah gandum itu ke dalam lumbungku."


RENUNGAN

Tuhan Yesus mengatakan perumapaan benih yang baik dan juga benih lalang keduanya tumbuh bersama. Hingga pada akhir nantinya pada saat menuai baru akan dipisahkan lalang dan gandum itu. Lalang akan dibakar sedangkan gandung akan disimpan di lumbung tuan ladang. 

Hal ini seumpama di dunia ini mana ada yang baik dan ada yang jahat, bagaimana kita merespon hal itu, apakah kita akan tetap baik menuruti Firman Tuhan, ataukah kita terhimpit oleh hal yang tidak baik, ataukah seperti lalang yang jahat. Semua pilihan kita namun yang terbaik adalah tetap bersama Tuhan, sebab Tuhan menebarkan benih yang baik sama seperti diri kita, rancangan Nya merupakan yang terindah di dalam hidup kita. 

DOA

Ya Tuhan Yesus Kristus
Engkaulah Allah Yang Hiduo
Aku ingin tetap tumbuh bersama Mu Yesus
Menjadi tanaman gandum yang akan dituai dan di simpan di dalam lumbung Mu Tuhan
Amen

ENGLISH 

Matthew 13:24-30:

24 Jesus put another parable before them, saying, "The kingdom of heaven may be compared to a man who sowed good seed in his field.
25 But while everyone was sleeping, his enemy came and sowed weeds among the wheat, and went away.
26 So when the plants came up and bore grain, then the weeds appeared also.
27 And the servants of the master of the house came and said to him, 'Master, did you not sow good seed in your field? How then does it have weeds?'
28 He said to them, 'An enemy has done this.' So the servants said to him, 'Then do you want us to go and gather them?'
29 But he said, 'No, lest in gathering the weeds you root up the wheat along with them.
30 Let both grow together until the harvest, and at harvest time I will tell the reapers, "Gather the weeds first and bind them in bundles to be burned, but gather the wheat into my barn."'

REFLECTION

The Lord Jesus tells the parable of the good seed and the weeds, both growing together. At the end, during the harvest, the weeds and the wheat will be separated. The weeds will be burned, while the wheat will be stored in the master's barn.

This is similar to our world, where there are both good and evil. How we respond to this matters: will we continue to follow God's Word and be good, or will we be overwhelmed by evil and become like the weeds? The choice is ours, but the best decision is to stay with God, as He sows good seeds just like us. His plans are the most beautiful in our lives.

PRAYER

O Lord Jesus Christ,
You are the Living God,
I want to continue to grow with You, Jesus,
To become the wheat that will be harvested and stored in Your barn, Lord.
Amen.