Jangan berzinah

 


Mat 5:27Kamu telah mendengar firman: Jangan berzinah.

Mat 5:28Tetapi Aku berkata kepadamu: Setiap orang yang memandang perempuan serta menginginkannya, sudah berzinah dengan dia di dalam hatinya.

Mat 5:29Maka jika matamu yang kanan menyesatkan engkau, cungkillah dan buanglah itu, karena lebih baik bagimu jika satu dari anggota tubuhmu binasa, dari pada tubuhmu dengan utuh dicampakkan ke dalam neraka.

Mat 5:30Dan jika tanganmu yang kanan menyesatkan engkau, penggallah dan buanglah itu, karena lebih baik bagimu jika satu dari anggota tubuhmu binasa dari pada tubuhmu dengan utuh masuk neraka.

Mat 5:31Telah difirmankan juga: Siapa yang menceraikan isterinya harus memberi surat cerai kepadanya.

Mat 5:32Tetapi Aku berkata kepadamu: Setiap orang yang menceraikan isterinya kecuali karena zinah, ia menjadikan isterinya berzinah; dan siapa yang kawin dengan perempuan yang diceraikan, ia berbuat zinah.

RENUNGAN

Pada ayat ini Tuhan mengajarkan untuk jangan berzinah, karena manusia rentan terhadap hal ini, bahkan ketika melihat perempuan lain dan menginginkan nya disebut sudah berzinah di dalam hati. Terlebih lagi ketika berzinah secara sebenar nya. 

Mata dan tangan dapat kita digunakan untuk hal yang tidak benar seperti dalam perzinahan digunakan untuk hal itu, maka sebaik nya hindari lah hal seperti itu dengan menjauhi hal - hal yang dapat menjadi perzinahan dengan menggunakan mata, seperti melihat sesuatu hal yang tidak pantas menggunakan mata kita. Serta tangan digunakan untuk hal perzinahan juga tidak boleh gunakan lah tangan untuk hal - hal yang baik. 

Manusia sering menggunakan kawin cerai untuk dapat berzinah, apabila hal itu terjadi menceraikan isteri nya maka sesungguhnya orang itu sudah berbuat zinah, sebab apa yang dipersatukan oleh Allah tidak boleh diceraikan oleh manusia.


DOA

Ya Tuhan semoga diri ku menjauh dari berbuat zinah
sebab aku ingin dekat dengan Mu Tuhan
Semoga aku gunakan mata dan tangan ku dengan baik
Sesuai dengan ajaran Mu Ya Tuhan
Ampunilah dosa ku apabila memang bersalah Ya Tuhan
Amen

ENGLISH 

**Matthew 5:27**  
"You have heard that it was said, 'You shall not commit adultery.'

**Matthew 5:28**  
But I tell you that anyone who looks at a woman lustfully has already committed adultery with her in his heart.

**Matthew 5:29**  
If your right eye causes you to stumble, gouge it out and throw it away. It is better for you to lose one part of your body than for your whole body to be thrown into hell.

**Matthew 5:30**  
And if your right hand causes you to stumble, cut it off and throw it away. It is better for you to lose one part of your body than for your whole body to go into hell.

**Matthew 5:31**  
"It has been said, 'Anyone who divorces his wife must give her a certificate of divorce.'

**Matthew 5:32**  
But I tell you that anyone who divorces his wife, except for sexual immorality, makes her the victim of adultery, and anyone who marries a divorced woman commits adultery.

Sure, here is the translation of the provided reflection and prayer into English:

REFLECTION

In this verse, the Lord teaches us not to commit adultery, as humans are prone to this sin. Even when looking at another woman and desiring her, it is considered committing adultery in the heart. This is even more so when committing actual adultery.

Our eyes and hands can be used for wrongful acts such as adultery. Therefore, it is best to avoid such things by staying away from situations that can lead to adultery through the use of our eyes, such as looking at inappropriate things. Similarly, using our hands for adultery is also wrong. Instead, use your hands for good deeds.

People often use divorce as an excuse to commit adultery. When a person divorces his wife, he has already committed adultery because what God has joined together should not be separated by man.

PRAYER

Oh Lord, may I stay away from committing adultery
because I want to be close to You, Lord.
May I use my eyes and hands well
according to Your teachings, Oh Lord.
Forgive my sins if I am guilty, Oh Lord.
Amen.

Post a Comment

0 Comments